Selasa, 27 September 2011

Mempercantik Tampilan Desktop Dengan Menggunakan Rainmeter 2.1

Anda sudah bosan dengan tampilan Destop anda yang itu-itu saja Rainmeter adalah solusinya, anda dapat mengcustomisasi sesuai dengan keinginan dan kebutuhan anda.


Apa itu Rainmeter
Rainmeter merupakan software gratis untuk menampilkan berbagai informasi system seperti CPU, RAM, koneksi jaringan, weather, playlist, dll dalam bentuk widget. Tidak sekedar menampilkan informasi saja, widget tersebut sekaligus akan mempercantik tampilan desktop Anda.
Anda dapat mengatur ulang dan menyesuaikan dengan keinginan AndaRainmeter sekaligus aplikasi dan toolkitAnda hanya dibatasi oleh imajinasi Anda dan kreativitas.
Rainmeter merupakan perangkat lunak open source untuk Windows XP/Vista/7 didistribusikan secara gratis di bawah syarat-syarat lisensi GNU GPL v2.


Aplikasi ini mendukung sistem operasi :
Windows XP SP2, Vista, atau Win7.Installer termasuk versi 32bit/64bit dan mendukung instalasi normal dan portabel.


Cara penggunaan :
  1. Download dahulu aplikasi Rainmeter-2.1 di sini
  2. Instal pada komputer anda, klik run pada Rainmeter-2.1 instaler yang telah didownload
  3. maka Rainmeter-2.1akan berjalan dengan otomatis
Contoh tampilan Desktop yang sudah menggunakan Rainmeter-2.1 :


Newspaper Desktop by Tatenokai
Gnometer skin. By : poiru
Enigma Skin. By : Kaelri
ABP Skin. By : toastbrotpascal
Untuk mendapatkan skin lebih banyak lagi silahkan langsung ke TKP


Selamat mencoba :)


Minggu, 25 September 2011

Aplikasi Not Responding ..... ini solusinya

Anda pasti kesal apabila di tengah-tengah sedang melakukan seatu pekerjaan,... aplikasi yang anda gunakan is Not Responding atau nge hang ....


Biasanya kita langsung menekal Shift + Alt + Del lalu klik Start Task Manager lalu klik End Task untuk mengakhiri aplikasi yang tidak merespon perintah anda.




Pada Windows  aplikasi yg dapat mengatasi keadaan tersebut namanya taskkill. exe. (bawaan windows). maka persoalan aplikasi yg NOT RESPONDING tersebut akan terselesaikan. 


Untuk mempermudah masuk kedalam "taskkill" caranya adalah :

  1. Klik kanan pada Desktop anda, pilih "Create New Shortcut".
  2. Copy-paste kode di bawah ke field location shortcut

taskkill.exe /f /fi “status eq not responding”

Setelah melakukan langkah di atas maka akan ada sebuah shortcut dengan nama ‘taskkill’.

Dengan men-double click shortcut tersebut, komputer akan secara otomatis mengidentifikasi dan menutup setiap program ‘Not Responding’.

Tips ini bekerja pada Windows XP Pro, Vista dan Windows 7.